assalamualaikum sahabat jrice sebelum saya membahas padi mapan 05 alangkah baiknya saya menyapa kalian semua karena lama kami tidak bikin konten dan menyapa anda semua
bapak ibu petani indonesia kaitanya dengan keberhasilan dalam bertani makan ada 4 hal penting yang menjadi faktor keberhasilan . 1. petani (pengalaman dan pengetahuan) 2. benih (kualitas benih menjadi faktor penentu) 3. kondisi lahan (tanah ) 4. pupuk
langsung merujuk kepada nomor dua yaitu benih. kalo dalam hal ini kita akan membahas benih padi mapan 05. memilih benih berkualitas menjadi faktor penting dalam keberhasilan bertani. memilih benih menjadi hal yang pertama di pahami. kualitas benih tidak berdasar kepada berapa mahal benihnya tapi seberapa paham anda tentang kualitas benih tersebut dan bagaimana relevansinya jika di tanam di daerah anda.
karena tidak semua benih cocok di tanam di wilayah kita. untuk itu pentingnya kita memahami bagaimana karakteristik benih padi yang akan kita beli. misalnya jika lahan anda tadah hujan atau airnya tidak begitu memadai maka yang cocok cari padi yang genjah atau bisa juga padi gogo begitu juga karakteristik lain harus anda sesuaikan
untuk benih mapan 05 begini karakteristiknya
Deskripsi Varietas Padi Hibrida Mapan 05 :
Potensi hasil : 13 ton / ha gabah kering giling
Rata-rata hasil : 10-13 ton/ha gabah kering giling
Umur tanaman : 105-115 HST
Tinggi tanaman : 103 cm
Anakan produktif : 25-35 batang per rumpun
Tipe endosperm : Tidak berperut
Jumlai gabah isi per malai : 169-200 butir
Kerebahan : Tahan Tekstur nasi : Pulen
Bobot 1000 butir gabah : 30,70 gram Kadar amilosa : 23,48%
Ketahanan terhadap penyakit : Agak tahan terhadap tungro & peka terhadap HDB strain IV dan VIII. Keterangan : cocok di tanam sawah dataran rendah sampai menengah (ketinggian 50 –300 m dpl) dengan pengairan terjamin.
Cara rendam Mapan : >Cuci bilas sampai bersih merah-merah nya >Rendam 6-8jam saja >Peram sperti biasanya, tiap 6-8jam disiram air sampai benih segar kembali.
untuk kelemahan mapan 05 adalah apabila benih padinya turunan maka hasilnya kurang maksimal
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
*Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak di bawah ini:
Belum ada komentar untuk PADI MAPAN P 05 , APA KELEMAHANYA?